MASYARAKAT DESA

Struktur penduduk di suatu wilayah selalu mengalami suatu perubahan. Perubahan

tersebut yaitu wilayah persebaran dan komposisi jumlah penduduk. Penduduk di Desa

Pernajuh berjumlah 1.593 jiwa, yang terdiri dari 801 penduduk laki-laki dan 792

penduduk perempuan Dengan menetahui struktur jumlah penduduk kita semua dapat

menggambarkan keadaan di Desa Pernajuh.

    a. Jumlah Kepala Keluarga 300 KK

  1.  Keluarga PraSejahtera : 120 KK
  2.  Keluarga Sejahtera : 170 KK
  3. Keluarga Sejahtera III plus : 50 KK
    b. Jumlah Penduduk 1593 jiwa

  1. Laki-Laki : 801 Jiwa
  2. Perempuan : 792 Jiwa 
    c. Usia 0-17 Tahun : 292 Jiwa

    d. Usia 18-55 Tahun : 479 Jiwa

    e. Usia 55 keatas : 93 Jiwa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar